-
Yeremia 23:5, 6Kitab Suci Terjemahan Dunia Baru
-
-
5 Yehuwa berkata, ”Pada saatnya nanti, Aku akan memberi Daud tunas* yang perbuatannya benar.+ Seorang raja akan berkuasa,+ raja yang bijaksana dan menegakkan keadilan serta kebenaran di negeri ini.+ 6 Pada zamannya Yehuda akan diselamatkan,+ dan Israel akan tinggal dengan aman.+ Dia akan dipanggil dengan nama: Kita Benar Karena Yehuwa.”+
-